Sabtu, 14 Januari 2017

kapal induk INS Viraat

Palembang, 15 Januari 2016
Repost : http://www.artileri.org/2013/10/10-kapal-induk-terbesar-di-dunia.html



NS Viraat (R22), adalah kapal induk terbesar ketujuh di dunia. INS Viraat berasal dari Kelas Centaur yang saat ini dioperasikan oleh Angkatan Laut India. Dan juga termasuk sebagai kapal induk tertua yang masih dioperasikan. Awalnya dioperasikan oleh Angakatan Laut Inggris pada tahun 1959 dengan nama HMS Hermes, kemudian dijual ke India pada tahun 1986.

INS Viraat memiliki displacement 28.700 ton dan membawa hingga 30 pesawat dan helikopter, seperti Sea Harrier, Westland Sea King, HAL Chetak dan HAL Dhruv (helikopter HAL adalah buatan India). Total kru 1.350.

Meriam Bofors AA dan peluncur rudal permukaan ke udara "Barak" dilengkapkan pada kapal induk ini guna melindungi dari serangan udara dan permukaan. Sistem propulsi turbin uapnya memberikan kecepatan maksimum hingga 28 knot.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar